Teks editorial adalah suatu artikel dalam surat kabar yang berupa pendapat atau suatu pandangan redaksi terhadap sebuah peristiwa yang aktual atau sedang hangat diperbincangan pada saat surat kabar itu diterbitkan. Isu atau masalah aktual tersebut bisa berupa masalah politik, sosial, ataupun masalah ekonomi yang masih ada kaitannya dengan politik. Teks editorial merupakan salah satu materi bahasa Indonesia yang diajarkan untuk tingkat SMA/SMK.
Berikut contoh RPP teks editorial







0 komentar:
Posting Komentar